
Hay sobat SEMUA ALIRAN kita ketemu lagi....
Kali ini SEMUA ALIRAN akan membagi kegiatan yang begitu mulia di bulan Ramadhan. Dalam kegiatan ini kami melakukan kegiatan membagikan takjil secara gratis. Kita akan megupas satu satu dalam dari awal sampai akhir.
Dari pembuatannya kami melakukan dengan sendiri, kami membuat takjil es buah dan kolak dalam kegiatan bagi takjil yang pertama ini. Mungkin buatan kami tidak seenak yang dijual oleh penjual...